Tulang belikat bersayap merupakan suatu kondisi dimana adanya benjolan pada tulang belikat yang membentuk seperti sayap. Seseorang yang mengalami masalah ini akan mengalami kesulitan dalam melakukan aktivitas sehari-hari dan akan mengalami keterbatasan dalam melakukan pergerakan-pergerakan lengan sederhana sekalipun. Namun kondisi tulang belikat yang menonjol ini sangat jarang terjadi dan bukan karena adanya kelainan pada tulang atau penyakit tulang belakang melainkan karena ada cedera atau kelumpuhan pada otot belikat.
Gejala untuk tulang belikat bersayap
Berikut ada beberapa gejala yang bisa dirasakan saat adanya ketidaknormalan pada tulang belikat atau setelah terjadi cedera.
Penyebab tulang belikat menonjol
Penyebab tulang ngilu pada tulang belikat bersayap yang menonjol keluar memiliki beberapa penyebab yang harus diketahui agar bisa menghindari kondisi ini.
Penanganan untuk tulang belikat bersayap
Saat adanya rasa nyeri akibat cedera ringan pada tulang belikat bersayap bisa dilakukan penanganan mandiri dengan cara berikut.
Setelah terjadinya cedera ada beberapa hal yang bisa dilakukan untuk menguatkan otot-otot pada tulang belikat, seperti yang dijelaskan dibawah ini.
Demikianlah penjelasan mengenai gejala cedera, penyebab tulang belikat sakit, serta cara penanganannya. Dengan mengetahui penjelasan tentang tulang belikat ini semoga kita bisa menghindari penyebab cedera pada area tulang belikat ini. Dan jika tulang punggung sakit pada area belikat kita bisa melakukan beberapa penanganan ringan.
Spondilitis ankilosa yaitu penyakit radang tulang belakang yang mengenai bagian persendian sejak dari atas tulang leher sampai bagian bawah tulang…
Tulang merupakan organ penting dalam tubuh. Maka ketika terjadi kecelakaan yang menyebabkan kelainan pada tulang, akan mempengaruhi kinerja kita dalam…
Tubuh dengan postur yang tinggi merupakan salah satu hal yang didambakan banyak orang agar lebih percaya diri saat berpenampilan. Hal…
Penyakit Legg-Calve-Perthes ialah keadaan di mana frekuensi sirkulasi darah ke metabolisme tulang paha di area persendian pinggul berkurang. Sirkulasi darah yang…
Sindaktili adalah kondisi jari yang menyatu atau tidak ada sela diantara jari dan kondisi jari melekat seringkali disebut sebagai kelainan…
Jari kaki dempet adalah suatu kondisi yang bisa terjadi pada manusia atau bayi baru lahir dan kondisi ini bisa terjadi…