Banyak orang yang mencari tentang menu makanan untuk penderita Multiple Myeloma. Artinya beberapa orang di dunia ini pasti mengalami penyakit tersebut. Nah, oleh sebab itu bukan hal yang salah apabila anda harus mengerti terlebih dahulu mengenai penyakit Multiple Myelona. Sehingga dengan begitu anda bisa melakukan perawatan serta menetapkan asupan yang sesuai.
Tepat sekali jika anda mengunjungi laman ini, dimana akan di sampaikan mengenai Makanan untuk Penderita Multiple Myeloma. Akan tetapi sebaiknya anda mengerti betul apa itu penyakit yang di maksudkan. Multiple Myeloma merupakan sejenis kanker yang terbentuk oleh sel plasma ganas. Sel plasma ini yang akhirnya menghasilkan antibodi (atau immunoglobulin) yang akan membantu tubuh menyerang dan membunuh kuman.
Sel plasma normal akan ditemukan di dalam sumsum tulang dan juga merupakan bagian sistem imun yang sangat penting. Sumsum tulang sendiri adalah jaringan lunak yang letaknya ada di dalam beberapa rongga tulang. Selain sel plasma, sumsum tulang juga membawa sel-sel yang membangun jenis sel darah lain. Penyakit kanker berawal ketika sel-sel di dalam tubuh mulai tumbuh tidak terkendali, untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada ciri ciri kanker tulang berikut.
Dengan begitu dalam kasus yang sangat parah jika dalam proses perkembangan yang masih tahap awal tidak di tangani akan beresiko fatal dan menjadi penyakit kronis. Prosesnya yakni berawal dari sel-sel di hampir semua bagian tubuh lainnya menjadi kanker, serta dapat menyebar ke area tubuh lainnya. Tentu saja kondisi seperti ini tidak bisa di biarkan begitu saja, anda harus segera menemukan solusi yang terbaik. Lantas seberapa umum penyakit ini terjadi?
Harus anda perhatikan betul bahwa multiple myeloma merupakan kanker darah nomor dua paling umum dimana yang bisa menjadi penyebab tulang keropos juga. Meskipun banyak dianggap bahwa penyakit ini tidak dapat disembuhkan, setidaknya masih bisa diobati berkat adanya kemajuan dalam penelitian kanker seperti sekarang ini. Multiple myeloma mampu teratasi dengan mengurangi faktor risiko atau mengurangi pola hidup yang salah atau buruk.
Sebaiknya memang harus di konsultasikan pada dokter. Akan tetapi di samping itu pula anda harus mengatur akan Makanan untuk Penderita Multiple Myeloma. Tetapi, simaklah terlebih dahulu tentang gejala yang akan di rasakan penderitanya:
Itulah tanda-tandanya, dan di bawah ini di sampaikan mengenai Makanan untuk Penderita Multiple Myeloma:
Adapun makanan yang sesuai bagi penderita multiple myeloma adalah zat besi. Terdapat dua jenis zat besi yang bisa anda pilih: heme dan non-heme. Makanan berbasis hewani menyediakan zat besi heme, sedangkan makanan nabati menyediakan zat besi jenis non-heme. Perlu diketahui juga bahwa nabati termasuk jenis vitamin untuk pertumbuhan anak, sedangkan zat besi sangat baik untuk Obat tradisional patah tulang.
Disini heme iron lebih mudah diserap oleh tubuh. Kemungkinan jika anda memiliki kadar zat besi yang rendah, mengkonsumsi suplemen zat besi serta mengkonsumsi makanan tinggi zat besi dapat membantu. Adapun sumber zat besi heme terbaik adalah sebagai berikut:
Sedangkan sumber terbaik zat besi non-heme diantaranya adalah:
Tidak lupa serta anda juga harus memastikan untuk memasukkan sumber vitamin C dengan zat besi non-heme dalam menu harian untuk meningkatkan penyerapan. Contohnya adalah paprika, jeruk, buah beri, dan jus lemon. Perlu diketahui bahwa untuk vitamin ini juga termasuk vitamin saraf tulang belakang, vitamin penguat tulang dan sendi, vitamin untuk tulang patah, dan lain sebagainya.
Selain zat besi, Makanan untuk Penderita Multiple Myeloma lainnya adalah Folat. Nah, yang di maksud dengan Folat ini adalah vitamin B yang membantu pembentukan sel darah merah dan darah putih di sumsum tulang. Meski memiliki khasiat baik, namun Folat juga bisa menjadi penyebab spina bifida yang membahayakan bagi janin.
Beberapa makanan yang tinggi folat diantaranya:
Selanjutnya adalah makanan yang mengandung vitamin B-12, yang nantinya akan bekerja sama dengan folat untuk membentuk sel darah merah. Kekurangan B12 dapat menurunkan kemampuan sumsum tulang untuk membuat dan juga mempertahankan sel darah merah dalam kondisi penyakit multiple myeloma. Bagi Anda yang mungkin tengah mengalami lutut kopong, bisa juga konsumsi vitamin B12 sebab vitamin ini juga termasuk vitamin untuk tulang lutut kopong.
Sumber makanan yang mengandung vitamin B12 meliputi:
Dari sebuah penelitian kecil yang dilakukan terhadap 32 orang pasca perawatan myeloma menemukan bahwa 59 persen mempunyai kekurangan vitamin D, 25 persen memiliki folat yang tidak cukup, dan 6 persen lainnya kurang dalam B 12. Sehingga penderita multiple myeloma juga harus mengkonsumsi makanan yang mengandung vitamin D. Untuk melihat khasiat lebih lengkap, berikut ragam manfaat dan fungsi vitamin D untuk tulang yang perlu Anda pahami.
Contoh makanan yang memiliki kandungan vitamin D:
Inilah daftar beberapa Makanan untuk Penderita Multiple Myeloma yang dapat membantu, salam sehat.
Spondilitis ankilosa yaitu penyakit radang tulang belakang yang mengenai bagian persendian sejak dari atas tulang leher sampai bagian bawah tulang…
Tulang merupakan organ penting dalam tubuh. Maka ketika terjadi kecelakaan yang menyebabkan kelainan pada tulang, akan mempengaruhi kinerja kita dalam…
Tubuh dengan postur yang tinggi merupakan salah satu hal yang didambakan banyak orang agar lebih percaya diri saat berpenampilan. Hal…
Penyakit Legg-Calve-Perthes ialah keadaan di mana frekuensi sirkulasi darah ke metabolisme tulang paha di area persendian pinggul berkurang. Sirkulasi darah yang…
Sindaktili adalah kondisi jari yang menyatu atau tidak ada sela diantara jari dan kondisi jari melekat seringkali disebut sebagai kelainan…
Jari kaki dempet adalah suatu kondisi yang bisa terjadi pada manusia atau bayi baru lahir dan kondisi ini bisa terjadi…