Patah pada batang atau tulang hidung merupakan salah satu macam patah tulang yang paling sering terjadi di wajah. Patah pada batang hidung adalah kondisi dimana tulang hidung mengalami retak atau patah karena trauma dari cedera seperti jatuh, berkelahi, olahraga dan lain sebagainya. Jika mengalami gejala dan ciri-ciri batang hidung patah akan menjadi penyebab tulang hidung sakit saat dipegang dan ditekan, sehingga perlu dilakukan penanganan segera untuk mempercepat penyembuhan.
Biasanya patah pada batang hidung tidak hanya menimbulkan sakit pada daerah hidung saja, namun bisa membuat beberapa bagian lain di wajah juga mengalami nyeri dan sakit. Contohnya saja patah pada batang hidung bisa menjadi penyebab kenapa sakit pada tulang pelipis mata atau pada tulang pipi. Mengalami patah di batang hidung memang dapat dialami siapa saja, namun seseorang akan lebih berisiko mengalaminya karena:
Dari beberapa ciri-ciri batang hidung patah di atas, sebagian besar kasus patah batang hidung terjadi karena kecerobohan atau kurang berhati-hati ketika beraktivitas. Patah pada batang hidung pun bisa dari ringan sampai berat. Apabila patah batang hidung yang dialami ringan, biasanya dapat dilakukan penyembuhan patah tulang tanpa operasi dan tanpa harus pergi ke dokter. Tapi jika patah batang hidung yang cukup parah sampai pendarahan, tentunya harus segera diperiksakan ke dokter agar mendapatkan penanganan yang tepat. Berikut ini adalah beberapa gejala atau ciri-ciri batang hidung patah yang timbul jika terjadi cedera:
Ada beberapa cara mengobati patah tulang secara alami jika patah batang hidung termasuk ringan, misalnya dengan menggunakan kompres dingin beberapa kali dalam sehari untuk menangani pembengkakan atau dapat mengkonsumsi obat pereda nyeri. Hindari melakukan olahraga karena selain menjadi penyebab mengapa tulang terasa sakit dan ngilu juga dapat memperlambat penyembuhan. Jika mengalami gejala dan ciri-ciri batang hidung patah yang berat da serius, maka harus segera ditangani dokter untuk dilakukan pengobatan yang tepat agar tidak menimbulkan komplikasi lainnya. Semoga bermanfaat.
Spondilitis ankilosa yaitu penyakit radang tulang belakang yang mengenai bagian persendian sejak dari atas tulang leher sampai bagian bawah tulang…
Tulang merupakan organ penting dalam tubuh. Maka ketika terjadi kecelakaan yang menyebabkan kelainan pada tulang, akan mempengaruhi kinerja kita dalam…
Tubuh dengan postur yang tinggi merupakan salah satu hal yang didambakan banyak orang agar lebih percaya diri saat berpenampilan. Hal…
Penyakit Legg-Calve-Perthes ialah keadaan di mana frekuensi sirkulasi darah ke metabolisme tulang paha di area persendian pinggul berkurang. Sirkulasi darah yang…
Sindaktili adalah kondisi jari yang menyatu atau tidak ada sela diantara jari dan kondisi jari melekat seringkali disebut sebagai kelainan…
Jari kaki dempet adalah suatu kondisi yang bisa terjadi pada manusia atau bayi baru lahir dan kondisi ini bisa terjadi…